Selasa, 25 Agustus 2015

Tips cara diet cepat dan alami dengan 5 buah ini



Tips cara diet cepat dan alami dengan 5 buah ini. Memiliki tubuh ideal, pasti semua orang ingin memiliki tubuh yang ideal, selain untuk kecantikan, memiliki tubuh ideal adalah gambaran kesehatan dan kecantikan loh..  itu sebabnya memiliki tubuh ideal adalah faktor penting.
 Terkadang kita disibukan dengan rutinitas yang sangat padat, sehingga kita lupa akan penampilan sendiri, alhasil yang dulunya langsing sekarang seperti buah semangka.
Nah dengan banyaknya metode dan obat pelangsing yang berada dipasaran,  kita semakin bingung dan was-was. Ya karena belum tentu produk dan metode yang mereka tawarkan lebih aman,
Coba deh dengan makanan penurun berat badan atau buah –buahan untuk diet.
Nah disini, saya akan berbagi  jenis-jenis buah untuk diet.

Apel

     
  Selain jenisnya yang beragam, buah apel juga memiliki warna yang beragam loh..
Kandungan vitamin yang melimpah seperti Vitamin A, vit B (B1,B2,B3,B5,B6) Dan kandungan vitamin C serta Kandungan Mineral pada buah apel sangat melimpah seperti: Kalsium, Zinc, Zat Besi, Magnesium, Potasium, Tanin, Asam Baron.
Bagi yang ingin menurunkan berat badan secara sehat dan alami, banyak-banyaklah mengkonsumsi buah ini,  karena kandungan seratnya yang tingi menjadikan Buah apel berkhasiat membantu menurunkan berat badan ,


Pepaya
   Buah ini umum digunakan sebagai pencahar. Karena kandungan seratnya yang tinggi. Selain itu, kandungan vitamin dan mineral buah ini juga sangat tinggi. Sehingga buah ini, sangat cocok dijadikan solusi penurun berat badan.


Pisang

     Menurut sejarah, pisang berasal dari Asia Tenggara yang oleh para penyebar agama Islam disebarkan ke Afrika Barat, Amerika Selatan dan Amerika Tengah. Selanjutnya pisang menyebar ke seluruh dunia, pada jaman dahulu para wanita suka menggunakan buah ini untuk kecantikan, karena manfaat buah pisang  bisa juga untuk kecantikan selain itu, Manfaat buah pisang sangat banyak sekali , salah satunya untuk menguruskan badan. karena kandungan nutrisinya yang kaya vitamin dan mineral serta kandungan kalori yang terdapat didalamnya merupakan karbohidrat kompleks yang dicerna lebih lama di dalam saluran pencernaan sebelum tuntas untuk membentuk energy.

Jeruk

     Kandungan buah jeruk berkhasiat untuk menurunkan berat badan, itu karena  buah jeruk memiliki serat yang cukup tinggi, serat akan membuat perut kita terasa kenyang lebih lama, itu sebabnya jeruk cocok bagi yang sedang diet.
Selain untuk menurunkan badan, buah jeruk bermanfaat untuk mencegah penyakit, seperti : 

Menyehatkan mata, Menurunkan kolesterol, Anti kanker, Menurunkan resiko terkena kanker hati, Mencegah diabetes, dan Mengatasi tekanan darah tinggi.


Jambu biji

     Khasiat jambu biji untuk menurunkan berat badan  jangan diragukan lagi, pasalnya jambu biji memiliki kandungan serat yang cukup tinggi, memasukan jambu biji dalam daftar menu diet anda adalah langkah yang tepat.  

Dan baca juga Cara diet sehat alami.

Sekian dari saya, Semoga bermanfaat

0 komentar:

Posting Komentar